Sunday, May 19, 2013

Cara membuat tulisan berjalan di addres bar pada blog/website

- 0 comments
Selamat sore gan
kali saya akan membahas tentang bagaimana
cara membuat tulisan berjalan di addres bar
lansung saja langkah-langkahnya berikut ini :

  • Login ke akun BLOGGER anda
  • Klik Rancangan ---  Edit HTML
  • Download template anda untuk mengurangi kesalahan penulisan script
  • Centang Expand Template Widget
  • Cari kode     </head>  (untuk mempermudah tekan CTRL + F)
  • Copy kode berikut dan letakkan di atas kode   </head>
-----------------------------------------------------------------------------------------------------------------
<script type="text/javascript">
//<![CDATA[
msg = "::Selamat datang::";
msg = "-Tips dan Trick-" + msg;pos = 0;
function scrollMSG() {
document.title = msg.substring(pos, msg.length) + msg.substring(0, pos); pos++;
if (pos > msg.length) pos = 0
window.setTimeout("scrollMSG()",100);
}
scrollMSG();
//]]>
</script>
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------
  • Ganti tulisan tebal bewarna biru ganti dengan tulisan sesuka hati sobat
  • dan simpan template anda selesai.

    Semoga Bermanfaat

[Continue reading...]

Friday, May 10, 2013

Cara menghilangkan navar pada blog

- 0 comments
Cara menghilangkan navbar pada blogspot dengan mudah, tapi sebelumnya ada sedikit iformasi bagi ANDA yang mungkin sebagian masih tidak tau yang namanya Navbar ini. Oke langsung saja tentang apa itu navigation bar/navbar??, sesuai namanya navbar adalah frame yang terdapat pada sebuah blog atau website, umumnya Navbar terdapat pada top (diatas) sebuah web atau blog. navbar ini berfungsi juga untuk memudahkan para blogger untuk log in ke blogger juga melaporkan blog yang kita kunjungi ke pihak blogger apabila blog tersebut mengandung yang tidak diizinkan oleh pihak blogger seperti: melangggar TOS blogger, mengandung unsur SARA dan Fornografi. Sebenarnya dengan menghilangkan Navbar ini melanggar dari TOS (Term Of Service) blogger sendiri, jadi pikir-pikir dulu yah..^_^ sebelum menghilangkannya. tapi bagi sebagian blogger, penggunaan navbar dirasa kurang yahut dipandang mata, makanya banyak para sobat blogger yang mencari cara tentang menghilangkan navbar pada blogspot.

Apakah kita Boleh menghilangkan navbar ?

Ada yang mengatakan, dengan menghilangkan navbar pada blogspot bisa menyebabkan blog tersebut kena banned karena melanggar TOS (Term of Service), tapi sepertinya itu tidak akan terjadi jika blog tersebut tidak benar2 melakukan modifikasi yang ekstrem, banyak kok blog2 berplatform blogspot yang notabenya menghilangkan navbar tersebut !!

Langkah Mudah Menghilangkan Navbar . . .

Seperti Biasa, Anda harus login ke dashboard blogger dulu :)
SILAHKAN Download template lengkap dulu untuk berjaga-jaga jikalau ada masalah saat edit kode. dan jangan lupa untuk centang "Expand Template Widget"
Klik Template ► Kemudian masuk ke halaman Edit HTML
Lalu carilah kode berikut ]]></b:skin> agar pencarian lebih cepat, tekan Ctrl+F pada keyboar anda lalu ketikkan ]]></b:skin>
Jika sudah ketemu kode tersebut letakkan kode berikut :

#navbar-iframe {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none;
}

Taruh kode diatas tepat sebelum kode ]]></b:skin>
Jika sudah elesai klik Save Template/Simpan Templates

Dan Jika sobat ingin memakai Kembali navbar tersebut caranya cukup hapus kode tadi. Bagaiamana sob? mudahkan menghilangkan navbar pada blogspot itu ?

Semoga Bermanfaat !!
[Continue reading...]

Thursday, May 9, 2013

Menghapus tulisan diberdayakan oleh blogger

- 0 comments

Menghapus Tulisan Diberdayakan oleh Blogger



Cara Menghapus Tulisan Diberdayakan oleh Blogger atau Powered by Blogger.
Sebenarnya ada beberapa cara menghapus tulisan diberdayakan oleh Blogger atau Powered by Blogger, namun di sini saya akan share 2 cara, dengan menggunakan kode CSS dan menghapus permanen.

Cara 1 : Menyembunyikan dengan kode CSS

Untuk menyembunyikan tulisan diberdayakan oleh Blogger dengan kode CSS, silahkan ikuti langkahnya :

1. Login ke blogger sobt
2. Cari kode ]]></b:skin>, simpan kode ini di atasnya
#Attribution1 {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}
3. Simpan template.

Dengan menggunakan kode di atas, widget attribution tidak hilang, melainkan hanya disembunyikan. Apabila sobat lihat Tata Letak, widget itu masih ada. Lihat contoh Tata Letak di bawah :

attribution widget

Cara 2 : Menghilangkan Widget Attribution Permanen

Untuk menghilangkan tulisan diberdayakan oleh Blogger secara permanen, sobat harus menghapus Widget Attribution. Dalam menghapus kode Attribution, kadang-kadang mengalami error. Supaya tidak error, ikuti langkah di bawah :

1. Login ke Blogger
2. Masuk ke Template > Edit HTML, centang Expand Template Widget
3. Cari kata-kata Attribution1 (gunakan Ctr+F untuk mempermudah)
4. Rubah locked='true' menjadi locked='false'

attribution widget

5. Simpan Template
6. Masuk ke Tata Letak
7. Klik Edit pada Widget Attribution

attribution widget

8. Klik Hapus, pada Konfigurasikan Atribusi

attribution widget

9. Simpan Setelan

Dengan cara ini, maka widget attribution dan tulisan Diberdayakan oleh Blogger akan hilang secara permanen.

Semoga Bermanfaat.
[Continue reading...]

Cara membuat tulisan atau teks berjalan di blog

- 0 comments
Cara membuat tulisan atau teks berjalan Itu mudah sekali ! dan Dengan marque ini bisa juga lebih mempercantik blog kamu. disini kamu pun tidak perlu repot-repot untuk membuat scriptnya (code). kamu tinggal Copy dan paste code yang sudah saya sediakan. Yup inilah Kumpulan Cara-Cara Membuat Tulisan/teks Berjalan di Blog DI bawah ini


Tulisan Berjalan


Tulisan berjalan dengan background.




Dengan gambar


Tulisan berjalan kekanan


Tulisan berjalan ketas

Tulisan Memantul


Tulisan berjalan akan berhenti bila dibayangi oleh cursor


Tulisan berjalan Pelan



Zig-zag


Bouncing (Memantul)
ya itulah beberapa Cara membuat tulisan atau teks berjalan dan sekarang kamu bisa berkreasi sendiri dengan memadukan marquenya sehingga akan lebih cool dan lebih keren lagi. SEKIAN.

Sumber : http://caramembuatada.blogspot.com/2012/01/cara-membuat-tulisan-atau-teks-berjalan.html
[Continue reading...]

Monday, May 6, 2013

Cara membuat blog

- 0 comments
Cara Membuat Blog 
Bagi anda yang masih awam atau istilah kerennya masih Newbie dalam dunia blogging, pasti tentunya akan kesusahan bila Anda hendak akan membuat sebuah blog, Nah untuk itu, kali ini saya akan berbagi sebuah tutorial untuk anda yang sedang ingin membuat blog melalui blogger yang saat ini paling sangat populer.


Membuat Email di www.gmail.com
Yang pertama yang harus anda lakukan untuk membuat sebuah blog adalah Anda harus memiliki sebuah
E-mail, karena ini merupakan Syarat yang paling utama dalam membuat sebuah blog. Perlu anda ketahui, bahwa Blogger.com saat ini dikelola oleh Google, maka, wajib hukumnya untuk memiliki akun GMAIL sebagai email yang akan kita gunakan untuk membuat blog diblogger.
Silahkan anda buat email gratis melalui www.gmail.com lalu klik "BUAT AKUN" yang ada pada bagian pojok kanan atas atau membuat Akun di Gmail.
Lalu isilah semua data yang ada pada from akun gmail yang akan dibuat seperti Nama depan & Belakang, tempat tanggal lahir, password dan lain-lain. Lengkapi semuanya.
Biasanya untuk pembuatan akun email di GMAIL, kita harus melakukan verifikasi lewat nomor handphone, jadi usahakan masukan nomor handphone kita,untuk dikirimin sms kode verifikasi dari Google.

Membuat Blog di Blogger.com
Setelah selesai membuat alamat email di GMAIL sekarang saatnya untuk mendaftar di www.Blogger.com

Silahkan menuju www.blogger.com maka akan muncul tampilan sebagai berikut, silahkan masukkan alamat email beserta password yang sudah anda buat tadi, Lalu Klik "MASUK"
Lalu akan muncul tampilan seperti dibawah ini :
Pada bagian ini, Anda akan disuguhkan dengan dua pilihan opsi Profil, yaitu profil menggunakan Google Plus, atau Profil menggunakan Profil blogger Terbatas, silahkan anda pilih sesuai yang anda inginkan, kalau saya sendiri disini memilih untuk menggukaan tampilan profil pada "Tampilan Blogger Terbatas".
Lalu setelah selesai memilih opsi profil, maka akan muncul tampilan sebagai berikut :

Isi dengan Nama Tampilan dengan nama yang sesuai dengan yang anda inginkan, setelah selesai, Klik pada "Lanjutkan ke Blogger".
Untuk sampai langkah disini Anda baru selesai untuk membuat akun bloggernya, setelah ini kita lanjut ke proses selanjutnya yaitu membuat sebuah blog di Blogger.com.
Membuat Blog di Blogger.com

Setelah semua langkah diatas selesai, klik "Blog baru" untuk menciptakan blog. Lalu akan muncul halaman untuk memilih Judul, Alamat Blog dan Template yang anda gunakan. Lihat gambar dibawah ini :
Judul 
-->> Digunakan sebagai Nama blog. sebagai contoh saya kasi nama : Contoh Saja
Alamat
-->> Merupakan url alamat blog, Contoh : azissheftian.blogspot.com
Template
-->> Ada banyak template bawaan dari blogger yang tersedia, silahkan pilih sesuai dengan yang anda sukai,
lalu klik "Buat Blog"

welcome blog sudah berhasil dibuat, silahkan entri artikel
Selamat untuk anda ! sampai langkah disini, kita sudah berhasil menciptakan/membuat sebuah Blog di Blogger, akan tetapi masih kosong/belum ada entri. Agar tidak kosong barulah kita isi dengan foto, video, maupun artikel/tulisan tulisan curhat curhatan sesuai yang kita inginkan.

Semoga Bermanfaat mrgreen
[Continue reading...]
 
Copyright © . Tips dan Trick Blog - Posts · Comments
Theme Template by BTDesigner · Powered by Blogger
document.getElementById(domId).insertBefore(document.getElementById('emoticon-kaskus'), null);